Anggota Polsek Kamal Polres Bangkalan Melaksanakan Patroli Antisipasi Gangguan Kamtibmas
Polres Bangkalan,Polsek Kamal- Piket jaga Brigadir Sulis Ariwibowo menggelar patroli lingkar wilayah ditempat rawan terjadinya tindak kriminal,
Rabu (15/01/2020)
Upaya ini untuk mencegah terjadinya ancaman gangguan kamtibmas khususnya pada siang hari
Ditempat terpisah Kapolres Bangkalan AKBP RAMA SAMTAMA PUTRA,S.I.K,M.SI,MH menyampaikan "upaya pencegahan gangguan kamtibmas ini terus kami laksanakan sebagai bentuk mengantisipasi adanya tindak kriminalitas yang dilakukan oleh oknum untuk mengganggu situasi kamtibmas."
“Kami menggelar anggota untuk patroli sambang dan tempat2 rawan dengan memberikan pesan kamtibmas kepada masyarakat agar tetap waspada karena khususnya di jalanan sepi ini sangat rawan dalam tindak kriminalitas,” ungkapnya.
“Disamping melaksanakan patroli jalan raya anggota juga mengecek situasi kamtibmas di sekitar kawasan obyek vital di wilayah Kamal sehingga memastikan bahwa situasi kamtibmas tetap aman,” imbunya.
(Hms Kamal21/el)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..