Kapolsek Garum Laksanakan Pengecekan Daerah Rawan Longsor di Wilayah Garum
DWI
13 January 2020 (01:38)
Nasional
Polres Blitar - Kapolsek Garum AKP Yoni Sugiarto dan anggota cek / kontrol daerah rawan longsor di desa Karangrejo kecamatan Garum. Senin ( 13/1 )
Patroli didaerah rawan longsor yang dilakukan Kapolsek dan anggota guna mengantisipasi bencana alam tanah longsor di musim hujan dengan intensitas hujan cukup tinggi.Masyarakat yang berada di swkitar lokasi maupun yang rawan terjadi tanah longsor untuk selalu waspada terutama pada saat hujan lebat dan angin kencang.
“Dengan meningkatkan Patroli di daerah rawan longsor diharapkan masyarakat menjadi lebih waspada dan tanggap segera apabila ada bencana alam untuk segera melaporkan kepada instansi Pemerintah untuk segera dilakukan penanggulangan, ” ungkap Kapolsek. (*)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..