Tingkat Kerjasama Yang Erat anggota Polsek Kwanyar Polres Bangkalan Silaturahmi Dengan Kepala Desa
Polres Bangkalan - Polsek Kwanyar, Anggota Polsek Kwanyar Polres Bangkalan Brigpol Panggah Eko melaksanakan silaturahmi dengan Kepala Desa Pesanggrahan, Kecamatan Kwanyar, Kabupaten Bangkalan, pada Sabtu (11/01/2020).
Kegiatan Silaturahmi Dengan Kepala Desa Merupakan Kegiatan Rutin yang Dilaksanakan Oleh anggota Polsek Kwanyar dengan tujuan selain bersilaturahmi dan juga sebagai upaya Polsek Kwanyar agar selalu dapat bekerjasama dengan warga masyarakat terutama para Kepala Desa sehingga segala informasi dapat didapatkan dari Kepala Desa maupun dari warga masyarakat.
“Kami minta untuk para Kepala Desa agar dapat selalu bekerjasama dengan Polsek Kwanyar dalam menjaga kondusifitas kamtibmas diwilayah Kecamatan Kwanyar ini, karena Kades merupakan ujung tombak didalam masyarakat hendaknya selalu memberikan Informasi kepada Polsek Kwanyar atau anggota Bhabinkamtibmas yang ada di masing masing Desa,” Ucap Brigpol Panggah
"Bahwasannya dengan seringnya Anggota melaksanakan sambang dan silaturahmi dengan Kepala Desa dan warga masyarakat maka akan terjalin hubungan yang harmonis sehingga warga maupun Kepala Desa tidak akan sungkan untuk memberikan berbagai informasi terutama yang menyangkut kamtibmas diwilayah hukum Polsek Kwanyar" Ujar Kapolres Bangkalan AKBP Rama Samtama Putra, S.I.K., M.Si., M.H.,
(wln)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..