Selamatkan lingkungan Untuk Masa Depan Lebih Baik
Mojokerto Kota
10 January 2020 (09:49)
Regional
Kepala Kepolisian Sektor Gedeg, AKP Edi Purwo Santoso, SH. didampingi Ketua Bhayangkari Ranting Gedeg, Ny. Tina Edi Purwo Santoso. dan seluruh anggota beserta Bhayangkari melaksanakan Penanaman 1000 Pohon Bibit Jambu, Sirsak dan Matoa di Halaman Kecamatan Gedeg Kabupaten Mojokerto. Jumat (10/01)
.
.
#polrestamojokerto
#polsekGedeg
#sejutapohon
#bhayangkarigedeg
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..