Kanit Binmas Polsek Burneh Polres Bangkalan Patroli Mengarah Tiap-tiap Pertokoan
Polres Bangkalan - Polsek Burneh, Tingkatkan Patroli Dialogis Siang hari anggota Kanit Binmas Polsek Burneh Aiptu Supriyanto melaksanakan patroli dialigis untuk mencegah terjadinya kejahatan di wilayah hukum Polsek Burneh Polres Bangkalan. Jumat, ( 03/01/2020 ).
Patroli Siang Hari oleh personil Polsek Burneh tersebut diarahkan untuk menyambangi Pemilik toko Ibu Suriyah di desa Arok kecamatan Burneh kabupaten Bangkalan guna ngarahkan supaya lebih hati-hati dengan menjaga dan mengawasi tokonya dan lebih waspada pembeli menggunakan uang palsu, supaya situasi Desa Arok tetap aman dan kondusif.
Patroli dialogis di lanjutkan ke tempat tempat pemukiman penduduk dan melakukan dialogis dengan warga guna menciptakan situasi keakraban menggali informasi serta memberikan himbauan Kamtibmas agar selalu selalu saling menjaga dan hidup rukun sesama tetangga.
Kapolsek Burneh Eko Siswanto, S.H., M.H. Menekankan, "Kepada seluruh personilnya untuk selalu mengenal, dekat dengan warga binaannya masing masing, sehingga apabila ada permasalahan di desa cepat diketahui."
"Tugas kami adalah memberikan rasa aman dan nyaman dihati masyarakat itu yang akan terus Kami lakukan," Ujar Kapolres Bangkalan AKBP Rama Samtama Putra, S. I. K., M.Si, M. H.
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..