Polsek Doko lakukan patroli Harkamtibmas di Bank BRI Doko, Persempit ruang gerak pelaku kejahatan.
Blitar - Maraknya aksi kejahatan masih terjadi dimana-mana. Tak hanya di beberapa tempat apapun, objek vital seperti Bank pun kerap menjadi sasaran kejahatan untuk melakukan tindakan kriminal mereka. Oleh karena itu, pihak Kepolisian tentu saja tidak menginginkan kecolongan dan tetap memastikan berbagai tempat yang menjadi tujuan obyek vital harus tetap aman dan kondusif, minggu (29/12)
Hal inilah yang dilakukan oleh Polsek Doko yang melakukan patroli rutin di beberapa objek vital, salah satunya di Bank BRI Unit yang ada di Desa Doko Kecamatan Doko Kabupaten Blitar.
Patroli wilayah maupun obyek vital harus rutin dilakukan, untuk mencegah tindak kriminalitas. Karena masih sering terjadi di beberapa daerah, dan tidak terkecuali di wilayah kita. Oleh karena itu, jajaran Kepolisian tak ingin kecolongan khusus di beberapa objek vital yang menjadi pusat aktifitas masyarakat.
"Seperti yang terlihat Polsek Doko Polres Blitar BRIPKA Anwar melakukan patroli kontrol ATM BRI Unit Doko. Walaupun tidak ada warga yang melakukan transaksi, namun patroli untuk mencegah hal-hal yang berkaitan dengan gangguan Kamtibmas lainya," ucap BRIPKA Anwar.
"Tindakan kriminal bisa terjadi kapan saja, dan pihak Kepolisian tidak ingin lengah. Oleh karena itu, kami mengadakan patroli rutin untuk mengatasi tindak pidana, khususnya di wilayah Kecamatan Doko. Hal ini juga akan membuat masyarakat aman dan yakin bahwa Polri bermanfaat untuk memberikan pengayoman kepada masyarakat luas," tambah BRIPKA Anwar saat patroli.
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..