Kanit Binmas Polsek Ngusikan Polres Jombang Himbau Pemuda Tahun Baru Tanpa Arak-Arakan Sepeda Motor
Bhayangkaranews.com - Polres Jombang, Menciptakan situasi aman dan kondusif menjelang tahun baru 2020 berbagai inovasi di lakukan oleh Polsek Ngusikan Polres Jombang, diantaranya yang di lakukan oleh Kanit Binmas Polsek Ngusikan Polres Jombang Aipda Achmad Sjafi’i sambang dialogis dengan pemuda Desa Cupak Kecamatan Ngusikan Kabupaten Jombang pada hari ini Rabu (25/12/2020) pukul 09.30 Wib.
Dalam kesempatan sambang dialogis dengan pemuda tersebut Kanit Binmas menghimbau dalam menyambut perayaan tahun baru 2020 carilah kegiatan yang positif. Jangan merayakan malam pergantian tahun dengan arak-arakan sepeda motor memakai kenalpot bising,pesta miras dan narkoba.
Sementara itu Kapolres Jombang AKBP Boby Pa’ludin Tambunan, S.I.K, M.H. mengatakan bahwa “Kami segenap Anggota Polsek Ngusikan Polres Jombang mengucapkan selamat tahun baru 2020,rayakan dengan hal yang positif," ucap Perwira kelahiran 26 Oktober 1977 tersebut kepada awak media. (Aw/Ngs)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..