Waktunya Polsek Kamal Polres Bangkalan Cek Sikon Para Tahanan
Polres Bangkalan, Guna menjamin keamanan para tahanan yang berada di Polsek Kamal Polres Bangkalan piket jaga wajib rutin cek kondisi Tahanan Selasa (24/12/2019).
Tugas patroli bukan hanya menjadi tugas anggota jaga ataupun Sabhara saja, tugas patroli juga dilaksanakan oleh semua anggota Polsek Kamal Polres Bangkalan Seperti yang terlihat siang hari ini, Brigadir Sulis Ariwibowo di dampingi Ps.Kasihumas Aipda Joni Subakti,SE yang melaksanakan kontrol seputaran mako maupun dalam Tahanan Polsek Kamal.
"Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga keamanan sekitar lingkungan Mako maupun didalam Tahanan Polsek dan pengecekan lebih sering dan teliti dalam pengecekannya," terang Kapolres Bangkalan AKBP Rama Samtama Putra, S.I.K., M.Si., M.H.
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..