Kapolres dan Wakapolres Pasuruan Kota Cek Kesehatan Tahanan
Agung
22 December 2019 (03:56)
Regional
Polresta Pasuruan, Kapolres Pasuruan Kota AKBP Dony Alexander, S.I.K, M.H melakukan cek dan kontrol tahanan di Rutan Mako Polres Pasuruan Kota Jl Gajah Mada No. 19 Kel. Karanganyar Kec. Panggungrejo Kota Pasuruan. Sabtu (21/12) pukul 22.20 wib.
Tahanan di Rutan Mako Polres Pasuruan Kota Jl Gajah Mada No. 19 Kel. Karanganyar Kec. Panggungrejo Kota Pasuruan rincian tahanan ada 27 orang, 15 orang laki-laki reskrim, 9 orang laki-laki narkoba, titipan Polsek 3 orang laki-laki.
Selama pengecekan tahanan dalam keadaan sehat. Giat pengecekan dan kontrol tahanan berakhir pukul 22.35 wib selama giat berlangsung aman dan tertib.
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..