Tingkatkan Keamanan, Anggota Jaga Polsek Socah Patroli Dinihari di Titik Rawan
Bhayangkaranews.com - Polres Bangkalan, Pengamanan demi pengamanan terus ditingkatkan oleh anggota kepolisian di seluruh wilayah Indonesia demi menjamin terciptanya situasi kamtibmas menjelang berbagai macam agenda nasional pada hari ini Jum'at (20/12/2019) sekitar pukul 03.15 WIB.
Seperti yang dilakukan oleh jajaran Polsek Socah Patroli tersebut dilakukan dalam rangka antisipasi terjadinya 3C (Pencurian kendaraan bermotor, Pencurian dengan pemberatan, dan Pencurian dengan kekerasan) di wilayah Kecamatan Socah, Kabupaten Bangkalan.
"Yang kita lakukan adalah sebagai bentuk pelayanan kita kepada masyarakat demi memberikan rasa aman di wilayah Kecamatan Socah," Ucap Ps Kanit Binmas Aipda Amirullah.
Kapolres Bangkalan AKBP Rama Samtama Putra, S.I.K., M.Si., M.H. pada hari ini mengatakan "Kita memang rutin setiap hari melakukan patroli baik siang maupun malam hari secara bergantian," ungkapnya kepada awak media. (Duwi)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..