Jaga kondusifitas personil Polsek Ngancar Patroli Pos Kamling
Personil Polsek Ngancar Polres Kediri Polda Jawa Timur ajak warga masyarakat desa Ngancar kecamatan untuk meningkatkan kondusifitas lingkungannya dengan aktif melaksanakan kegiatan pos kamling dilingkungan tempat tinggalnya masing masing.Kamis malam (19/12/2019 ) Pukul 22.00 wib
Kali ini personil Polsek Ngancar Bripka Aris Fanani bersama anggota Bripka Yoan dan piket reskrim Bripka Henri Agung Sarjana menyampaikan untuk mencegah gangguan kamtibmas secara preventif personil polsek Ngancar mengajak warga lebih aktif dan giat melaksanakan pos kamling di lingkungannya agar juga dilaksanakan dengan mengecek keliling kondisi keamanan tiap tiap rumah dan lingkungannya pada jam jam rawan terjadinya gangguan kamtibmas karena Pos kamling sebagai salah satu sarana menjaga keamanan dan kondusifitas lingkungan dan dapat menciptakan rasa aman dan nyaman bagi warga masyarakat serta dapat menangani dengan cepat apabila terjadi suatu kejadian untuk di sampaikan kepada pihak kepolisian
Kegiatan kontrol pos kamling di laksanakan di desa ngancar kecamatan ngancar dengan berdialogis menyampaikan pesan pesan kamtibmas dengan warga yang berjaga di pos kamling untuk mengantisipasi terjadinya gangguan kamtibmas dan menjaga kondusifitas lingkungan.(Opr | Polres Kediri)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..