Ps. Kanit Binmas Polsek Sukolilo Jadikan Dirinya Polisi Pembina Pelajar SMKN 1 Labang
Polres Bangkalan - Polsek Sukolilo. Ps. Kanit Binmas Polsek Sukolilo Polres Bangkalan. memberi himbauan kamtibmas kepada Siswa SMKN 1 Labang, yang nongkrong di warung Kopi alamat Desa labang Kecamatan Labang, Selasa (17/12/2019) Pagi.
Untuk mencegah kenakalan remaja, pada saat patroli Sambang Ps. Kanit Binmas Aiptu H. sugina, memberikan arahan dan himbauan kepada kelompok anak Sekolah SMKN 1 Labang yang sedang asik bermain HP Android didepan warung Desa Labang Kecamatan Labang.
Anak Siswa SMKN 1 Labang yang sedang asik bermain HP diberikan pembinaan agar menggunakan Hp untuk hal–hal yang positif, karena HP Android sangat mudah untuk mengakses segala hal,termasuk gambar–gambar porno yang bisa merusak iman dan mental para Siswa Pelajar.
Dalam kesempatan iniKapolres Bangkalan AKBP. Rama Samtama Putra, S.I.K., M.Si., M.H. menerangkan, "Giat menghimbau kepada para Siswa Pelajar tersebut agar menjahui Narkoba, Minuman keras dan sejenisnya, karena Narkoba dan Miras dapat merusak masa depan remaja dan merusak kesehatan. Selanjutnya Siswa Pelajar tersebut mengucapkan terimakasih atas himbauan bapak Ps. Kanit Binmas dan mereka kembali masuk kedalam Sekolah SMKN 1 Labang, untuk mengikuti proses belajar mengajar." Ujarnya.
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..