Gratis! SPKT Polsek Tanjungbumi Polres Bangkalan Berikan Pelayanan Pembuatan Surat Kehilangan
Polres Bangkalan - Polsek Tanjungbumi, Demi memberikan pelayanan prima kepada masyarakat, Polsek Tanjungbumi menerapkan 3 S ( Senyum Sapa Salam) dan Tanpa di Pungut Biaya sepeserpun ( Gratis).
Senin ( 16/12/2019) Bripka Rosi, S.H Petugas SPKT Polsek Tanjungbumi, melayani masyarakat yang datang kapolsek Tanjungbumi Polres Bangkalan untuk pembuatan Surat Keterangan Hilang Buku Akta Nikah secara Gratis, setelah melengkapi persyaratan berupa surat keterangan dari KUA Tanjungbumi Petugas SPKT Polsek Tanjungbumi segera memproses dengan Ramah.
Kegiatan tersebut selain karena perintah Pimpinan juga sebagai wujud dari pelayanan Prima Kepolisian.
“Semoga dengan kegiatan ini masyarakat merasa senang dan meningkatkan kepercayaan terhadap Institusi Kepolisian khususnya di Polsek Tanjungbumi,” jelas Kapolres Bangkalan AKBP. Rama Samtama Putra, S.I.K., M.Si., M.H.
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..