Hadiri Serah Terima Jabatan Kepala Desa Darungan, Bentuk Sinergitas Polsek Lobar dengan Aparat Desa.
Blitar - Kanit Bhimas Polsek Lobar hadiri prosesi serah terima jabatan kepala desa darungan bertempat di balai desa darungan sekitar pukul 20.00 wib Minggu ( 15/12 ).
Aiptu Suyadi kanit bhimas polsek lobar Polres Blitar bersama dengan undangan yang lain yaitu camat kademangan danramil kademangan dan pejabat kepala desa yang lama dan yang baru serta BPD tokoh agama tokoh masyarakat dan segenap warga masyarakat desa darungan mengjadiri acara serah terima jabatan kepala desa di balai desa darungan.
Setelah di beritakan bahwa pada tanggal 13 desrmber hari jumat kemarin seluruh calon kepala desa terpilih di kabupaten blitar di lantik di pendopo kabupaten blitar. Selanjutnya serah terima jabatan kepala desa yang lama dan yang baru di laksanakan di desa masing masing termasuk desa darungan kecamatan kademangan.
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..