Polsek Blega Polres Bangkalan Terus Upayakan Pam Malam Hari
Polres Bangkalan, "Tugas dan tanggung jawab sebagai anggota Polri adalah menjaga ketertiban dan keamanan masyarakat, hal ini telah terpenuhi dalam hati nurani anggota Polsek Blega Polres Bangkalan dalam bentuk pelaksanaan giat rutin pam malam.
Kepolisian di mala ini Minggu (15/12/2019) , Polsek Blega, KaSpkt Aiptu Riyadi Bersama Briptu Erik melaksanakan giat pam atau pengaturan di Desa Gigir Kec. Blega Kab. Bangkalan Terlihat Bapak Polisi mengatur arus lalin dan membatu penyebrangan masyarakat yang sedang belanja.
Warga masyarakat yang melihat kehadiran anggota Polsek Blega tersebut merasa senang dan terbantu, sehingga aktifitas mereka di malam hari ini bisa berjalan aman, nyaman dan lancar.
“Kegiatan Pam Malam tersebut merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan setiap hari oleh seluruh personil Polsek Blega. Hadirnya Polisi di tengah–tengah masyarakat mendapat tanggapan positif dari warga masyarakat yang sedang belanja maupun berjualan merasa aman dan tenang,” Tutur Kapolres Bangkalan AKBP. Rama Samtama Putra, S.I.K., M.Si., M.H.,
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..