Pelayanan Prima SPKT Polsek Sukolilo Polres Bangkalan di Area Akses Suramadu
Polres Bangkalan - Polsek Sukolilo, Dalam rangka menjaga kamseltibcar lantas di akses jembatan Suramadu anggota polsek Sukolilo polres Bangkalan, melakukan pengamanan pagi dan pengaturan arus Lalu lintas, Selasa ( 10/12/2019) sejak pukul 06.30WIBPagi.
Giat pelayanan pam pagi di lakukan oleh anggota SPKT polsek Sukolilo Polres Bangkalan Bripka Pratama H dan Briptu Rahmad Bayu R, sebagai tindakan nyata yang secara otomatis sudah timbul dari niat tulus untuk melaksanakan tugas yang menjadi tanggung jawabnya yaitu dalam bentuk pengamanan dan pengaturan lalu lintas di pagi hari.
Pengamanan pagi yang dimulai dari pukul 06.30 sampai dengan 07.30 Wib. sesuai ploting masing – masing setiap personil ditempatkan dititik rawan yaitu di pertigaan, persimpangan, pasar dan depan Tol gate jembatan Suramadu sisi Madura.
Di temui terpisah, Kapolres Bangkalan AKBP. Rama Samtama Putra, S.I.K., M.Si., M.H. mengatakan, "Kegiatan Pam pagi tersebut merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan setiap hari yang mana dilakukan oleh seluruh personil Polsek Sukolilo, Hadirnya Polisi ditengah tengah masyarakat mendapat tanggapan positif dari warga masyarakat merasa aman," Tuturnya. ( Hms SKL)
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..