Panit Binmas Polsek Bugul Kidul hadiri kegiatan Sosialisasi pencanangan kampung Anti Politik Uang
A. Pada hari minggu tanggal 08 Desember 2019
pukul 06.30 Wib, Panit Binmas Polsek Bugul Kidul
melaksanakan giat menghadiri kegiatan Sosialisasi
pencanangan kampung anti politik uang dalam
menyonsong pemilukada 2020 di perum Bugul Kidul
kec.bugul kidul kota pasuruan.
B. Penanggung jawab kegiatan selaku panitia kegiatan
adalah panitia pengawas pemilihan umum ( panwaslu )
Kota pasuruan.
C. Personel yang melaksanakan kegiatan adalah
*Panit Binmas Polsek bugul Kidul Bripka Tarsan aji waskitho*
D. Adapun Rangkaian /susunan kegiatan adalah :
1. Senam pagi bersama
2. Pembukaan
3. Sambutan ketua Rw
4. Sambutan lurah bugul kidul.
5. Sambutan camat bugul kidul / yang mewakili.
6. Sambutan ketua panwalu kota pasuruan.
7. Hiburan dan pembagian dorprize
7. Doa
8. Penutup
D. Hadir dalam kegiatan tersebut :
1. Ketua panwaslu kota pasuruan.
2. Komisioner dan staf panwaslu kota pasuruan.
3. Camat bugul kidul / yang mewakili
4. Kepala kelurahan Bugul kidul ( agus sudarmawan )
5. Bhabinkamtibmas/ panit binmas polsek bugul kidul
6. Babinsa kel.Bugul kidul
7. Ketua Rw 06.
8. Masyarakat perumahan bugul kidul kelurahan bugul Kidul.
E. Menyampaikan himbauan kamtibmas agar lebih
bersinergi dengan Bhabinkamtibmas maupun Babinsa
untuk menciptakan situasi Kamtibmas yg Kondusif
diwilayah kel.Bugul kidul.
*III. Catatan*
A. Bahwa kegiatan tersebut merupakan salah satu
program pemerintah yang harus di sukseskan dan
di kawal pelaksanaanya sehingga tercipta situasi
kondisi yang kondusif menjelang, pada saat dan
setelah pemilukada kota pasuruan.
B. Meningkatkan kemitraan dan kerjasama lintas
sektoral, tokoh masyarakat tokoh agama dan tokoh
pemuda serta masyarakat agar tercipta kerjasama
dalam harkamtibmas di wilayah.
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..