Kapolsek Jetis bersama Camat Jetis dan Kanit Provost Sambang Kunjung Ke Kades Jetis
Polresta Mojokerto- Bersama dengan Camat Jetis , Kapolsek Jetis dalam hal ini dijabat PLH Suwoco BA didampingi Kanit Provos melaksanakan sambang kunjung ke Kantor Desa Jetis Kamis (5/12/2019 ) Jam 10.00 Wib.
Dalam sambangkunjungnya Kapolsek bersama Camat Jetis ditemui oleh Kepala Desa Jetis Bapak Imanuel Martono yang sekaligus pemuka Agama Kristen yang ada didesanya, didalam pertemuannya diadakan kordinasi dengan kades tentang kesiapan kegiatan menjelang natal bagi umat kristen yang ada didesanya.
Kapolsek Jetis menyampaikan pesan agar para penanggung jawab pelaksanaan kegiatan ibadah Natal sesegera mungkin mengirimkan surat pemberitauhan ke Polsek sehingga pada saat pelaksanaan kegiatan Ibadah terploting anggota Polsek " Ungkap Kompol Suwoco BA , Plh Kapolsek Jetis ( Humas Polsek Jetis )
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..