Ciptakan Rasa Aman Di Obyek Wisata Kanit Sabhara Polsek Ngancar Dialog Kamtibmas
Untuk memberi rasa aman dan nyaman pada wisatawan kanit sabhara IPDA M Yahya bersama anggota Polsek Ngancar melaksanakan patroli dialogis ke wisata Gunung kelud desa sugihwaras kecamatan ngancar Kabupaten kediri, Sabtu (30/11/2019) Pukul 09.00 wib
Kanit Sabhara Polsek Ngancar IPDA M Yahya berdialog dengan para pengunjung menyampaikan pesan pesan Kamtibmas dan himbauan agar ikut menjaga keamanan dan ketertiban di lokasi wisata gunung kelud
"Berhati hati dan tetap menjaga keamanan perorangan maupun barang bawaannya sehingga tidak terjadi tindak kriminalitas kepada para pengunjung agar supaya situasi area wisata tetap aman dan kondusif," tutur IPDA M Yahya
Kanit sabhara juga menyampaikan bahwa Patroli dialogis sebagai upaya preventif untuk memberi rasa aman guna mencegah terjadinya suatu tindak pidana dan menyerap informasi dari pengelola maupun pengunjung wisata gunung kelud," pungkas IPDA M Yahya.
Berita yang direkomendasi
-
Kolaborasi Gerakan Literasi Melalui Pustaka Bebas Bea
Mojokerto-Penggagas Gerakan Katakan dengan Buku (GKdb) John Lobo Selas..
-
Buku untuk Tulang Bawang
Tulang Bawang.Lampung-Taman baca Ceria (Cerdas dan Gembira) yang terle..
-
Geliat Literasi dari Lekosoro
Bajawa.Flores- Pegiat literasi sekaligus pengelola taman baca Ratu Dam..
-
Tips Sukses Public Speaking Dari Divisi Humas Polri
Jakarta - Komunikasi publik atau public speaking adalah..